Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Nasabah terhadap Loyalitas Nasabah Bank Sinarmas Palembang

  • sella Salim Universitas Multi Data Palembang
  • Faradila Meirisa Universitas Multi Data Palembang
Keywords: kualitas pelayanan, kepuasan nasabah, loyalitas nasabah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas pelayanan dan kepuasan nasabah terhadap loyalitas nasabah SDB Bank Sinarmas KC Palembang baik secara parsial atau simultan. Pengumpulan data dilakukan
dengan menyebarkan kuisioner skla likert dengan 121 responden. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitaitf dan pengambilan sampel menggunakan non probability sampling dengan metode purposive sampling dan bantuan software SPSS 26. Hasil penelitian diperoleh bahwa variabel kualitas pelayanan dan kepuasan nasabah berpengaruh positif dan signifikan secara parsial. Variabel kualitas pelayanan dan kepuasan nasabah secara simultan berpengaruh pada loyalitas nasabah

References

A
[1] Kotler, P., & Keller, K. L. (2009). Manajemen Pemasaran: Erlangga. Kasmir. (2017).
[2] Kotler, P. & Keller, K. L. (2007). Manajemen Pemasaran (12th ed.). Klaten: Indeks.
[3] Kotler, P. and K. L. K. (2019). Manajemen Pemasaran (Erlangga (ed.)). Erl
[4] Fandy Tjiptono, (2015). Strategi Pemasaran. Edisi 4: Andi.
[5] Syahputra,Arry.2020 “Pengaruh Kualitas Layanan dan Citra Merek Terhadap Loyalitas Melalui
Kepuasan Nasabah Perum Pegadaian Cabang Bekasi Timur” https://ojs.ekonomiunkris.ac.id/index.php/JEI/article/view/439
[6] Harahap, Nasution.2021. ”Analisis Tingkat Kepuasan Nasabah Terhadap Layanan Perbankan
Syariah di BSI Bener Meriah” https://smartlib.umri.ac.id/assets/uploads/files/f41cc-3570-9222-1-
pb.pdf
[7] Hindayani, 2021 ”Analisis Kualitas Pelayanan, Harga, Terhadap Loyalitas Konsumen Melalui
Kepuasan Sebagai Variabel Intervening Studi Kasus di Pegadaian Kantor Wilayah 1 Medan”
https://journal.pancabudi.ac.id/index.php/jurnalfasosa/article/view/3175/2927
[8] Ulya, Asiyah, Slamet,2022.”Pengaruh Kualitas Layanan, Kepercayaan Dan Citra Perusahaan
Terhadap Kepuasan Nasabah (Studi pada Nasabah PT. Bank BPR UMKM JATIM Cabang Mojokerto)

http://repository.unisma.ac.id/jspui/bitstream/123456789/4240/1/S1_FEB_21801081122_LAIDIA%2
0HIMMATUL%20ULYA.pdf
[9] Anggraeni,2022. “Pengaruh Kualitas Pelayanan Frontliner dan Kepuasan Nasabah Serta
Implikasinya Terhadap Loyalitas Nasabah pada Bank BJB Kantor Cabang Tamansari”
http://repository.ekuitas.ac.id/handle/123456789/1585
[10] Baizura, 2022. “Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Loyalitas Nasabah pada Bank Syariah
Indonesia KCP Meulaboh Nasional 1 pada Era Pandemi Covid-19” https://repository.arraniry.ac.id/id/eprint/23253/
Published
2023-04-13